16 September

Sejarah Negara Com – Hari ini tanggal 16 September telah terjadi berbagai peristiwa bersejarah, kelahiran tokoh terkenal, meninggalnya orang terkenal dan sebagai hari raya maupun peringatan.

16 September adalah hari ke-259 (hari ke-260 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

16 September

Peristiwa apa yang terjadi tanggal 16 september?

1. Tahun 1963: Dibentuknya negara u003ca href=u0022https://www.sejarah-negara.com/72942/malaysia/u0022u003eMalaysiau003c/au003e yang terdiri atas Malaya, Singapura, Borneo Utara Britania dan Sarawak.u003cbr/u003e2. Tahun 1975: Merdekanya u003ca href=u0022https://www.sejarah-negara.com/74775/papua-nugini/u0022u003ePapua Nuginiu003c/au003e dari u003ca href=u0022https://www.sejarah-negara.com/74382/australia/u0022u003eAustraliau003c/au003e.u003cbr/u003e3. Tahun 1979: Ambruknya Stadion Teladan Medan karena banyaknya penonton yang melebihi kapasitas pada konser Adi Bing Slamet.u003cbr/u003e4. Tahun 1982: Peristiwa pembantaian Sabra dan Shatila.u003cbr/u003e5. Tahun 1987: Penandatanganan Protokol Montreal.u003cbr/u003e6. Tahun 2013: Terjadinya insiden Washington Navy Yard, dilakukan oleh pria bersenjata yang menewaskan 12 orang.

Siapakah tokoh yang lahir tanggal 16 September?

1. Tahun 1507: Lahirnya Kaisar Tiongkok, Jiajing (wafat 1567)u003cbr/u003e2. Tahun 1782: Lahirnya Kaisar Tiongkok, Daoguang (wafat 1850)u003cbr/u003e3. Tahun 1923: Lahirnya Perdana Menteri Singapura pertama (1965-1990), Lee Kuan Yew.u003cbr/u003e4. Tahun 1925: Lahirnya mantan Menteri Muda UP4, Prof. Dr. JH. Hutasoit,u003cbr/u003e5. Tahun 1945: Lahirnya Wakil Presiden Rusia dari 1991-1993, Aleksandr Vladimirovich Rutskoy.u003cbr/u003e6. Tahun 1949: Lahirnya penyanyi Indonesia, Chrisye (wafat 2007)u003cbr/u003e7. Tahun 1956: Lahirnya pesulap David Copperfield.u003cbr/u003e8. Tahun 1968: Lahirnya penyanyi, Marc Anthony.u003cbr/u003e9. Tahun 1975: Lahirnya pemain bulu tangkis ganda putra u003ca href=u0022https://www.sejarah-negara.com/72991/indonesia/u0022u003eIndonesiau003c/au003e, Candra Wijaya.u003cbr/u003e10. Tahun 1977: Lahirnya Najwa Shihabu003cbr/u003e11. Tahun 1981: Lahirnya vokalis Noah, Nazril Irham.u003cbr/u003e12. Tahun 1981: Lahirnya aktor Indonesia, Rizky Hanggono.u003cbr/u003e13. Tahun 1994: Lahirnya aktor Argentina, Stéfano de Gregorio.u003cbr/u003e14. Tahun 2000: Lahirnya YouTuber gim terunyu se-Indonesia, Sarah Viloid.u003cbr/u003e15. Tahun 2003: Lahirnya pemain Sepak Bola Indonesia, Irwan Ardiansyah.u003cbr/u003e16. Tahun 2002: Lahirnya Muhamad Azar Fani.

Siapakah tokoh yang meninggal dunia tanggal 16 September?

1. Tahun 1087: Meninggalnya Paus Viktor IIIu003cbr/u003e2. Tahun 1380: Meninggalnya Raja u003ca href=u0022https://www.sejarah-negara.com/75570/prancis/u0022u003ePrancisu003c/au003e, u003ca href=u0022https://www.sejarah-negara.com/564/biodata-charles-v/u0022u003eCharles Vu003c/au003e (lahir 1338)u003cbr/u003e3. Tahun 1736: Meninggalnya fisikawan Jerman, Gabriel Fahrenheit (lahir 1686)u003cbr/u003e4. Tahun 1824: Meninggalnya Prancis Raja Louis XVIII (lahir 1755)u003cbr/u003e5. Tahun 1977: Meninggalnya penyanyi opera dari Yunani, Maria Callas (lahir 1923)u003cbr/u003e6. Tahun 2019: Meninggalnya aktivis hak asasi manusia dari Indonesia, H. S. Dillon (lahir 1945)

Peringatan hari apa di tanggal 16 September?

1. Tahun 1985: Peringatan Tahun Baru Hijriyah 1406.u003cbr/u003e2. Hari Kemerdekaan u003ca href=u0022https://www.sejarah-negara.com/99950/meksiko/u0022u003eMeksikou003c/au003e (1810) dan Papua Nugini (1975)u003cbr/u003e3. Hari Perlindungan Lapisan Ozon Sedunia

16 september termasuk zodiak apa?

Orang yang lahir mulai tanggal 23 u003ca href=u0022https://www.sejarah-negara.com/agustus/u0022u003eAgustusu003c/au003e sampai 22 September berzodiak u003cstrongu003eu003cemu003eVirgou003c/emu003eu003c/strongu003e.

Sejarah terkait

Pos terkait