Peta Makedonia
January 20, 2019
Informasi Makedonia: Makedonia adalah negara berbentuk republik bekas Yugoslavia yang terletak di semenanjung Balkan, Eropa Selatan. Batas wilayah Makedonia meliputi: sebelah utara berbatasan dengan Serbia, sebelah barat dengan Albania, sebelah selatan dengan Yunani, dan bagian timur dengan Bulgaria.
Peta Makedonia di bawah ini meliputi peta wilayah, peta politik, dan peta letak jika dilihat dari peta dunia secara keseluruhan.
![]() |
Peta Makedonia |
Peta Regional: Peta Eropa, Peta Dunia
Penelusuran yang terkait dengan Peta Makedonia
- sejarah macedonia
- makedonia utara
- republik makedonia utara
- bahasa makedonia
- skopje yugoslavia
- wanita macedonia
- albania
- makedonia jakarta